VISI KEILMUAN (SCIENTIFIC VISION)
“Menjadi program studi yang unggul dalam bidang inovasi pembelajaran fisika yang berkarakter islami”
TUJUAN
- Menghasilkan pendidik fisika yang unggul dalam bidang inovasi pembelajaran fisika yang berkarakter Islami.
- Menghasilkan peneliti pemula dalam bidang Pendidikan Fisika.
- Meningkatkan kemitraan dengan berbagai lembaga pendidikan dan instansi terkait, serta stakeholder berlandaskan pengabdian pada masyarakat